Ketum demisioner HMI Cabang Palembang: Soroti KPU dan Bawaslu Harus Netral dalam Pilkada Muba 2024
Muba– Salah satu tokoh pemuda asli daerah Musi Banyuasin yang juga merupakan Ketum demisioner HMI Cabang Palembang Periode 2023-2024 dan mahasiswa Pascasarjana Ilmu Komunikasi STISIPOL Candradimuka, Chandra menekankan pentingnya netralitas…

