Ternyata Telur Tidak Bikin Kolestrol Tinggi Loh ! Yuk Simak Faktanya

Mitos Telur Bisa Menyebabkan Kolesterol Tinggi, Ini Faktanya

JAKARTA – Telur adalah makanan yang nikmat untuk dikonsumsi kapan saja. Telur bisa dicampur dengan roti, nasi, direbus atau bahkan diiris sebagai topping makan lainnya.

Terlepas dari bagaimana menikmatinya, pada kuning telur ternyata memiliki segudang nilai gizi yang bermanfaat untuk tubuh.

Pada kuning telur, sumber nutrisi penting yang ada seperti vitamin B12, vitamin D, dan kolin,” kata ahli diet Jessica Ball, MS, RD.

Kandungan tersebut sangat penting untuk membantu tubuh kita memproses makanan menjadi energi.

Namun, sayangnya banyak yang menganggap telur sebagai makanan peningkat kolestrol. Sehingga banyak orang bertanya-tanya, apakah ini benar baik untuk kesehatan? Apakah makan telur bisa menyebabkan kolestrol tinggia?

Meski demikian, mengonsumsi makanan berkolesterol tidak berkorelasi langsung dengan peningkatan kadar kolesterol darah,” dia melanjutkan.

Mengutip dari Eating Well pada Rabu, 11 Oktober 2023, telur memang mengandung 207 miligram kolesterol, tapi ini hanya berdampak kecil pada darah kita.

Telur merupakan sumber beberapa vitamin B, termasuk vitamin B2, B5, dan B12.

Semua nutrisi tersebut memiliki beberapa fungsi dalam tubuh, termasuk menjaga kesehatan kulit dan rambut,” ujar Jessica.

Telur memang mengandung sedikit kolesterol, tapi hal ini tertutup dengan sumber nutrisi lainnya. Sehingga menurut ahli, telur justru memberikan manfaat yang baik untuk tubuh.

Red

  • Related Posts

    Asosiasi Keluarga Pers Indonesia (AKPERSI) DPD Sumsel, Menyoroti 21 Sekolahan Dasar Sekecamatan Muara Pinang, Diduga Mark’Up dan Memanipulasi Data Anggaran Dana BOS, KS, Sekolahan Dasar Sekecamatan Muara Pinang, Alergi Bertemu Wartawan

    Empat Lawang || Lematangexpost.co.id – Sabtu, 15 Feb 2025. Sebagai seorang Pejabat Publik, tidak seharusnya mereka menghindar atau bersembunyi layaknya seorang anak kecil yang main petak umpet dengan awak media,…

    Proyek Siluman Gentayangan Tak Bertuan Kangkangi UU-KIP,  Peningkatan Jalan Sungai Hitam Desa Serambi  Penghubung Desa Mangun Sari Jarai Lahat

        Lahat || Lematangexpost.co.id – diduga Proyek Peningkatan jalan penghubung antar kecamatan ber’alokasikan di Desa Air hitam/sungai hitam, Serambi menghubungkan antara Desa Mangun Sari kecamatan Jarai kabupaten Lahat. Ada…

    Tinggalkan Balasan

    Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

    You Missed

    Asosiasi Keluarga Pers Indonesia (AKPERSI) DPD Sumsel, Menyoroti 21 Sekolahan Dasar Sekecamatan Muara Pinang, Diduga Mark’Up dan Memanipulasi Data Anggaran Dana BOS, KS, Sekolahan Dasar Sekecamatan Muara Pinang, Alergi Bertemu Wartawan

    Asosiasi Keluarga Pers Indonesia (AKPERSI) DPD Sumsel, Menyoroti 21 Sekolahan Dasar Sekecamatan Muara Pinang, Diduga Mark’Up dan Memanipulasi Data Anggaran Dana BOS, KS, Sekolahan Dasar Sekecamatan Muara Pinang, Alergi Bertemu Wartawan

    Proyek Siluman Gentayangan Tak Bertuan Kangkangi UU-KIP,  Peningkatan Jalan Sungai Hitam Desa Serambi  Penghubung Desa Mangun Sari Jarai Lahat

    Proyek Siluman Gentayangan Tak Bertuan Kangkangi UU-KIP,  Peningkatan Jalan Sungai Hitam Desa Serambi  Penghubung Desa Mangun Sari Jarai Lahat

    FOCUS GROUP DISCUSSION Angkatan Muda Majelis Dakwah Islamiyah Mengawal Kebijakan Menteri ESDM

    FOCUS GROUP DISCUSSION Angkatan Muda Majelis Dakwah Islamiyah Mengawal Kebijakan Menteri ESDM

    Kesbangpol Kota Pagar Alam, Peningkatan Legalitas Ormas LSM Dan  (Organisasi Kemasyarakatan)  Melalui Pembinaan dan Evaluasi Tim Terpadu Ormas dan Organisasi Media Tahun 2025

    Kesbangpol Kota Pagar Alam, Peningkatan Legalitas Ormas LSM Dan  (Organisasi Kemasyarakatan)  Melalui Pembinaan dan Evaluasi Tim Terpadu Ormas dan Organisasi Media Tahun 2025

    Novy Yasin, S.kg Melaksanakan Giat RESES di Wilayah Kecamatan Pebayuran

    Novy Yasin, S.kg Melaksanakan Giat RESES di Wilayah Kecamatan Pebayuran

    Ketua Divisi Organisasi Akpersi DPD Sumsel, Menilai Camat dan Kepala desa Kota Raya Tidak Harmonis Terkait 6 Perangkat Desa Diberhentikan Kepala Desa Kota Raya Pajar Bulan, Secara Sepihak Tampa Dasar Yang Jelas.

    Ketua Divisi Organisasi Akpersi DPD Sumsel, Menilai Camat dan Kepala desa Kota Raya Tidak Harmonis Terkait 6 Perangkat Desa Diberhentikan Kepala Desa Kota Raya Pajar Bulan, Secara Sepihak Tampa Dasar Yang Jelas.